ANALISIS KOMITMEN LOYALITAS NASABAH MELALUI RESPONSIF DAN KEPASTIAN PELAYANAN KARYAWAN DI BANK KAPAL BRI BAHTERA SEVA III HALMAHERA SELATAN

Husaini, Nining (2020) ANALISIS KOMITMEN LOYALITAS NASABAH MELALUI RESPONSIF DAN KEPASTIAN PELAYANAN KARYAWAN DI BANK KAPAL BRI BAHTERA SEVA III HALMAHERA SELATAN. Diploma thesis, IAIN MANADO.

[img] Text
skripsi nining husaini TERBARU FIKS.pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Nama : Nining Husaini NIM : 16.4.2.022 Judul : Mekanisme Penyelesaian Kredit Macet Pada Bank Btpn Kc Manado Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Mekanisme Penyelesaian kredit Macet , dan untuk mengetahui faktor-faktor internal bank dan eksternal bank (Debitur) yaitu: pengawasan kredit,karakter debitur,kemampuan debitur terhadap kredit bermasalah dan kondisi usaha debitur yang dilakukan oleh Bank Tabungan Pensiunan Nasional Kc Manado selaku.lembaga perbankan dalam menyelesaiakan kredit macet dan hambatan yang timbul beserta solusinya. Penelitian ini dilaksanakan di Kota Manado metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif. Metode pengumpulan data dilakukan dengan tiga cara yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Pengumpulan data dilakukan untuk memperoleh data di lapangan data tersebut selanjutnya dianalisis secara deskriptif kualitatif. Hasil temuan penelitian ini adalah timbulnya kredit macet pada bank Tabungan Pensiunan Nasional Cabang Manado disebabkan karena debitur terlambat membayar angsuran pada saat jatuh tempo karena nasabah mempunyai kendala dalam usahanya sehingga tidak bisa membayar angsuran dan debitur tidak mempunyai iktikad baik dalam membayar angsuran yaitu debitur dengan sengaja tidak membayar angsuran karena mereka telah melanggar peraturan yang telah disepakati dalam surat perjanjian kredit sehingga pihak bank harus mengeluarkan surat SP1 Sampai SP3 agar debitur akan membayar angsuran kreditnya. Penelitian ini juga telah menunjukan bahwa pihak bank telah melakukan penyelesaian kredit bermasalah dengan melakukan prosedur sesuai dengan yang telah dijalankan yaitu melalui Jalur Non ligitasi dan negosisasi dan pihak bank banyak menyelesaikannya dengan menggunakan jalur non ligitasi. Kata Kunci : Mekanisme Penyelesaian,Kredit Macet

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ekonomi > Perbankan
Ekonomi > Perbankan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Administrator Perpustakaan
Date Deposited: 23 Nov 2023 03:07
Last Modified: 23 Nov 2023 03:07
URI: http://repository.iain-manado.ac.id/id/eprint/1243

Actions (login required)

View Item View Item