EFEKTIVITAS PANGGILAN GAIB MELALUI MEDIA MASSA DALAM PERKARA PERCERAIAN DI PENGADILAN AGAMA MANADO SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperole

Nur, Muliadi and Purwadi, Wira (2022) EFEKTIVITAS PANGGILAN GAIB MELALUI MEDIA MASSA DALAM PERKARA PERCERAIAN DI PENGADILAN AGAMA MANADO SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperole. Diploma thesis, IAIN MANADO.

[img] Text
RINGKASAN SKRIPSI FARHAH HARAS.pdf

Download (2MB)

Abstract

Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui secara jelas tentang pertimbangan Pengadilan Agama Manado sehingga masih menggunakan radio dalam pemanggilan pihak yang gaib dalam perkara perceraian di Pengadilan Agama Manado dengan menganalisis perkara perceraian pihak gaib di Pengadilan Agama Manado dengan Rumusan Masalah: 1) Efetivitas Panggilan Gaib Melasi Media Massa Dalam Perkara Perceraian di PengadilanAgama Manado. 2) Pertimbangan Hukum Majelis Hakim Pengadilan Agama Manado Dalam Isi Putusan Mengenai Perkara Perceraian yang tidak diketahui salah satu Pihak Mengenai Domisilinya. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif deskriptif, dengan metode pengumpulan data dengan cara menggunakan jenis penelitian library research yakni dengan mencari data-data dari referensi berupa buku-buku hukum positif dan hukum Islam, jurnal dan dokumen-dokumen lain dari perpustakaan, internet dan kepustakaan lain yang berkaitan dengan penelitian ini. Dan sebagai tambahannya, wawancara pribadi dengan beberapa Hakim Pengadilan Agama Manado serta pegawai Pengadilan Agama Manado untuk memastikan kebenaran data dan referensi terkait dengan penelitian ini. Adapun hasil Penelitian menunjukkan pemanggilan perkara gaib di Pengadilan Agama Manado berjalan lancer tanpa ada kendala perkara yang disebut dengan bisnis proses untuk mengajukan perkara di Pengadilan Agama Manado sudah tersistem dengan baik dan dikerjakan dengan baik, khususnya perkara perceraian yang slaah satu pihak tidak diketahui domisilinya atau digolongankan perkara yang disebut gaib. Kata Kunci: Efektivitas, Panggilan Gaib, Perceraian

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Hukum > Hukum Islam
Divisions: Fakultas Syariah > S1 Ahwal Al-Syakhsiyyah
Depositing User: Administrator Perpustakaan
Date Deposited: 22 Nov 2023 07:37
Last Modified: 22 Nov 2023 07:37
URI: http://repository.iain-manado.ac.id/id/eprint/1034

Actions (login required)

View Item View Item